Sabtu, 25 Maret 2017

Lyrics Through the Night by IU [Han/Rom/Trans]

         Hi guys, Aku kembali memposting lirik lagu karena IU come back...
Kali ini dia membawakan lagu ballad yang penuh dengan emosi yang akan menggungah hati dan pendengaran kalian. Seperti biasa, lagu dan suaranya tidak pernah mengecewakan. Jadi langsung saja cek Music Video-nya dan menyanyi bersama... :)


Han/Rom


이 밤 그날에 반딧불을
I bam geunarui bandisbureul
당신에 참 가까이 보낼게요
Dangsine cham gakkai bonaelgeyo
Mmm, 사랑한다는 말 해요
Mmm, saranghandaneun marieyo

나, 우리의 자리맞춤을 떠올려
Na, uriui cheot ipmajchumeul tteoollyeo
그럼 언제든 눈을 감고
Geureom eonjedeun nuneul gamgo
Mmm, 가장 먼 곳으로 가요
Mmm, gajang meon goseuro gayo

난 파도가 머물던
Nan padoga meomuldeon
모래 위에 적힌 글씨처럼
Morae wie jeokhin geulssicheoreom
그대가 멀리 사라져버릴 것 같아
Geudaega meolli sarajyeo beoril geot gata
늘 그리워 그리워
Neul geuriwo geuriwo
열이 내 맘속에
Yeogi nae maeumsoge
모든 날을 다 꺼내어 줄 순 없지만
Modeun mareul da kkeonaeeo jul sun eopsjiman
사랑한다는 말 해요
Saranghandaneun marieyo

어떻게 나에게
Eotteohge naege
그대란 행운이 온 걸까
Geudaeran haenguni on geolkka
지금 우리 함께 있다면
Jigeum uri hamkke issdamyeon
아, 얼마나 좋을까요
aa~, Eolmana joheulkkayo

난 파도가 머물던
Nan padoga meomuldeon
모래 위에 적힌 글씨처럼
Morae wie jeokhin geulssicheoreom
그대가 멀리 사라져버릴 것 같아
Geudaega meolli sarajyeo beoril geot gata
다 그리워 다 그리워
Tto geuriwo deo geuriwo
나의 일기장에
Naui ilgijang ane
모든 날을 다 꺼내어 줄 순 없지만
Modeun mareul da kkeonaeeo jul sun eopsjiman
사랑한다는 말
Saranghandaneun mal

이 밤 그날에 반딧불을 당신에
I bam geunarui bandisbureul dangsinui
참 가까이 띄울게요
Chang gakkai ttuiulgeyo
좋은 꿈이길 바라요
Eum joheun kkum igil barayo


English

Tonight, I’ll send you the firefly from that day
To your window
That means that I love you

I remember our first kiss
Every time, I close my eyes
And it takes me away to the farthest place

Like the words written in the sand
Where the waves are
I’m afraid you’ll disappear
So I always miss you
I can’t take out
All these words in my heart
But this means that I love you

How did someone like you come to me?
If only we could be together right now
How nice would it be

Like the words written in the sand
Where the waves are
I’m afraid you’ll disappear
So I always miss you
I can’t take out
All the things written in my diary
But this means that I love you

Tonight, I’ll send you the firefly from that day
To your window
I hope you have sweet dreams

Selasa, 14 Maret 2017

Paper Flower Solo

           Hi guys, ada yang sedang bingung mencari hadiah wisuda, ulang tahun, atau anniversary yang unik dan menarik ??? Kini di Solo hadir Eiris - Gift and Flower -
Di Eiris ini tersedia bermacam-macam hadiah yang bisa kalian berikan ke orang-orang tercinta. Produk-produk yang tersedia di Eiris ini seperti bouquet bunga, flower box, popcard, karangan bunga mini, flower vas, bando S.Si, dan macam-macam artificial flower lainnya. Saat ini Eiris baru saja buka, oleh karena itu produk-produknya masih terus dikembangkan. Jadi akan banyak sekali produk-produk baru yang akan kami rilis. Kalian juga bisa request hadiah yang kalian inginkan, loh.
Mau mengintip produk-produk Eiris seperti apa?
Yuk, stalking aja IG : eiris.gnf
                         Facebook : Eiris GiftFlower
Jangan ragu untuk follow ya, hanya follow tidak akan ditarik biaya kok. :)

Buat teman-teman yang domisilinya bukan di Solo jangan khawatir. Produk Eiris ini juga bisa dikirim sampai ke tangan teman-teman semua. Mengenai harga tidak perlu khawatir, karena harga produk-produk Eiris ini terjangkau kok.
Yuk, berbunga-bunga bersama Eiris :) :)


Tags: Bunga, Solo, Hadiah, Kado, Surakarta, Wisuda, Ulang tahun, Anniversary, Flower, Gift

Senin, 30 Mei 2016

Lomba Menulis Cerpen Juni 2016 Gratis

Hi Guys....
Ada berita bagus nih buat kalian yang suka menulis..
Tunjukan kemampuanmu di Sini...



LOMBA PENULISAN CERPEN PENERBIT STEPA PUSTAKA 2016
UNTUK PERTAMA KALINYA
UNTUK SELURUH INDONESIA
GRATIS!

Stepa Pustaka mengadakan lomba cerpen untuk pertama kalinya.
1. Naskah ditulis dalam Bahasa Indonesia yang baik dan benar.

2. Naskah asli, 'bukan jiplakan atau saduran' dan belum pernah dipublikasikan di media cetak maupun elektronik serta tidak sedang diikutkan pada lomba lain. Jika kami menemukan indikasi plagiat maka naskah dinyatakan diskualifikasi.
3. Usia peserta untuk umum
4. Penerimaan karya mulai tanggal 1 Juni – 25 Juni 2016
5. Hasil lomba akan diumumkan pada tanggal 5 Juli 2016
6. Memiliki akun FB dan memposting info lomba ini di catatan Facebook masing-masing dengan tag minimal 20 orang teman.
7. Peserta wajib LIKE facebook fanpage Oase Pustaka karena pengumuman yang berkaitan dengan lomba akan dibagikan di fanspage tersebut.
8. Format penulisan menggunakan kertas ukuran A4, jenis font Times New Roman ukuran 12 dan spasi 1,5. Jumlah halaman 3-7 halaman. Naskah dikumpulkan dalam bentuk softfile dengan bertipe (.docx) atau (.doc). Peserta boleh mengirim maksimal dua karya terbaiknya.
9. Setiap peserta melampirkan foto dan biodata narasi (tentang penulis), wajib mencantumkan nama facebook dan no hp yang ditulis di bagian akhir naskah (masih dalam satu file tetapi pada halaman terpisah).
10. Naskah dikirim ke email: stepa_pustaka@yahoo.com berupa attachment, bukan di badan email. Tulis judul email dengan format: LombaCerpen_Judul Naskah_Nama Lengkap Penulis. Contoh: LombaCerpen_Burung Camar_Sinta Mariska
11. Cerpen berupa fiksi. Tema dibebaskan.
12. Naskah yang dikirim menjadi hak pelaksana lomba (untuk menerbitkan), sedang hak cipta tetap pada penulis.
13. 20 Naskah terbaik : karya akan diterbitkan dalam bentuk buku. Peserta akan mendapatkan diskon 20% untuk pembelian buku terbitnya. 
14. Pemenang pertama : mendapatkan potongan 30% untuk penerbitan senilai Rp 350.000 di Penerbit Oase Pustaka (berlaku sampai 3 bulan), sudah termasuk design cover + layout + editing + nomor ISBN.
15. 3 pemenang : masing-masing mendapatkan 1 buku terbit + piagam penghargaan.
16. Pembagian hadiah dan buku terbit akan diberikan pada tanggal 25 Juli 2016.

Web: www.oasegroup.com
Facebook : Stepa Pustaka
Fanspage : Stepa Pustaka




Kamis, 21 April 2016

Info Lomba April - Mei 2016

Hi Guys..
       Aku baru dapat info lomba baru nih, lomba foto gitu. Lomba ini penyelenggaranya indomaret. Aku dapat info ini dari line, terus nyoba buka-buka. Mungkin dari teman-teman ada yang berminat ikut nih. Tema lombanya "Inspirational Woman"



Mau tahu syarat dan ketentuannya?
1. Setiap pembelanjaan produk Personal Care apapun di KlikIndomaret akan mendapatkan 1 (satu) No. Order.2. Peserta mengisi data pribadi (Nama, Alamat, Jenis Kelamin, Tanggal Lahir, No. HP, Email) dan No. Order yang didapat setelah melakukan transaksi Klikindomaret di tab Enter Now.3. Peserta mengunggah (upload) foto wanita yang menurut peserta paling inspiratif beserta alasannya.
4. Pemenang akan dipilih berdasarkan foto dan alasan yang paling menarik oleh panitia.
5. Keputusan panitia adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
6. Periode promo kontes foto ini berlaku mulai tanggal 21 April – 16 Mei 2016.
7. Setiap peserta berhak untuk berpartisipasi lebih dari satu kali dalam promo ini selama No. Order yang digunakan berbeda.
8. Total hadiah yang tersedia adalah 1 Samsung Galaxy Grand, 1 Polaroid Cube Action Camera HD, 1 Stylerush Mini Hair Styling Iron, 1 Clean Pop Facial Cleansing & Skin Care Brush, 1 Philips Essential Care Foldable Travel Hairdryer, dan 25 Voucher Indomaret @ 200.000 (dua ratus ribu).
9. Pemenang akan dihubungi melalui email dan diumumkan di media sosial Indomaret.
10. KlikIndomaret sewaktu-waktu berhak mengubah Syarat dan Ketentuan ini yang akan diinformasikan di website KlikIndomaret.
11. Dengan melakukan transaksi di dalam program promosi ini, maka peserta dianggap mengerti dan menyetujui semua Syarat dan Ketentuan yang berlaku.
Hadiah yang bisa dibawa pulang seperti gambar di bawah ini.
 Semoga info ini bisa membantu teman-teman yang pengin mengikuti lomba-lomba. Oia, untuk info lebih lanjut atau pendaftarannya bisa buka web dibawah ini:http://inspirationalwoman.hscampaigns.com/


Kamis, 23 Juli 2015

Resep Makanan Bubur Manado


Hi guys, kali ini aku balik lagi dengan menyajikan resep makanan yang baru saja ku buat. Yups, makanan yang kalian lihat digambar atas itu namanya bubur manado atau tinutuan. Sesuai namanya bubur manado ini merupakan makanan khas manado, tapi ada juga yang bilang klo bubur ini merupakan makanan khas Minahasa, Sulawesi Utara. 
Hmmm.. memang susah menentukan asal muasal makanan ini kalau belum ada paten. Haha.. XD
Tapi yang jelas ini merupakan makanan khas Indonesia.
Bubur Manado ini merupakan makanan yang merakyat, karena campuran bubur ini merupakan sayur mayur dan bahan yang murah serta mudah didapat. Lauk yang paling enak menemani hidangan ini adalah ikan asin. Waah, benar-benar merakyat banget makanan ini. Murah meriah.
Eiits, tapi jangan salah walau murah meriah, rasa makanan ini tidak murahan donk. Jangan menilai jelek dulu kalau belum nyobain rasanya, dijamin ketagihan.
Mungkin dari kalian sudah pernah merasakan makanan ini, bahkan mungkin kalian sudah sering makan ya..? 
Buat yang belum pernah makan dan penasaran pengin nyobain rasanya tapi bingung mau beli dimana, mending nyobain buat sendiri deh. Bikinnya gampang kok.
Ini aku kasih resep dan cara pembuatannya. Check it out!



Bahan
Beras (500 gram)
Singkong (800 gram)
Labu kuning (800 gram)
Jagung manis (4 buah ukuran sedang)
Kangkung (Satu ikat)
Bayam (Satu ikat)
Daun kunyit (Satu helai)
Sereh (2 buah)
Laos (Secukupnya)
Garam (Secukupnya)
Gula pasir (Secukupnya)
Air (Secukupnya)

Cara membuat
  1. Rebus air bersama beras, singkong dan labu (seperti ketika akan membuat bubur).
  2. Aduk-aduk agar nasi tidak gosong.
  3. Masukan jagung manis, daun kunyit, laos, garam dan gula.
  4. Terus aduk hingga menjadi bubur.
  5. Ketika hampir menjadi bubur masukan kangkung, bayam, dan kemangi.
  6. Terus aduk hingga matang.
  7. Bubur manado siap disantap dalam keadaan hangat.

Agar lebih nikmat santap bubur manado dengan ikan asin dan sambel matang. Dijamin maknyoos...
Oia, lebih enak lagi kalau bayam yang dipakai itu bayam merah.

Selamat mencoba..